Tentang Hay Day
Masih ingat dengan Harvest Moon? Game yang pada rentang awal 2000-an sangat terkenal pada konsol PlayStation? Nah, saat ini sudah hadir game serupa dengan fitur permainan dan grafis yang jauh lebih baik, yaitu Hay Day.
Hay Day dikembangkan oleh Super Cell yang sebelumnya sudah sukses dengan game seperti Clash of Clans. Hay Day ini pertama kali muncul pada tahun 2012 dan tidak butuh waktu lama menempati urutan atas aplikasi game paling banyak diunduh.

Tidak seperti Harvest Moon yang hanya bisa dimainkan via konsol, Hay Day tersedia untuk smartphone Android. Meskipun didesain untuk smartphone, namun Hay Day mampu menyuguhkan tampilan antar muka dengan kualitas tinggi.
Melalui tampilan antar muka dan grafis, Hay Day sukses menghadirkan nuansa khas peternakan. Hadir dalam gaya seni kasual, grafis 2D berkualitas tinggi dan tugas-tugas yang sangat mirip dengan dunia nyata.
Saat pertama kali membuka game, kamu akan diberi cerita latar belakang mengenai mengapa kamu harus beternak dan bertani. Alur cerita dari Hay Day adalah kamu memiliki paman yang pensiun sehingga semua kegiatan diserahkan pada kamu.
Ini artinya, kamu harus belajar dari awal untuk mulai merawat hewan ternak seperti ayam, babi, dan sapi. Tidak hanya itu kamu juga akan belajar cara menanam dan memanen tanaman dari lahan pertanian milikmu sendiri.
Hay Day mendesain semua kegiatan pertanian dan peternakan seperti dalam kehidupan nyata. Hewan yang kamu pelihara harus diberi makan, kamu menanam dan memanen tanaman, dan membuat produk dari hasil panen.
Setiap kegiatan yang kamu lakukan diukur dengan standar pencapaian. Setiap selesai melakukan tugas, kamu akan diberi notifikasi hadiah yang berhak kamu dapatkan. Hadiah tersebut tersedia pada menu farmhouse.

Meskipun disebut sebagai permainan farming terbaik, tetapi Hay Day juga memberikan akses yang berbeda kepada para pemain dengan akses gratis. Dengan bantuan Hay Day APK 2023, kamu tetap bisa mengakses.
Apa Itu Hay Day APK ?
Hay Day APK download adalah sebuah aplikasi yang sudah mengalami perubahan karena sebelumnya telah. Efeknya adalah kamu bisa menikmati serangkaian fitur yang sebelumnya terkunci pada aplikasi Hay Day versi orisinil.
Jumlah yang sudah memakai Hay Dy APK ini sendiri sudah cukup banyak. Hal ini karena semua fitur menarik yang bisa didapatkan secara gratis.
Fitur Hay Day APK
Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya jika Hay Day APK terbaru merupakan sebuah jalan pintas untuk kamu yang ingin menikmati dari permainan ini. Berikut penjelasan dari setiap fitur :
Supercell selaku pengembang dari Hay Day memiliki beberapa opsi In-App Purchase. Koin adalah salah satu mata uang dalam permainan yang sangat penting. Hal ini karena koin bisa digunakan untuk membeli hewan ternak atau alat pertanian.

Ada dua cara untuk mendapat koin. Pertama adalah dengan menjual hasil perkebunan atau peternakan yang dari ladang mu sendiri. Sehingga nantinya akan ada perputaran uang untuk mengelola kebun dan peternakan.
Kedua, kamu bisa mendapatkan koin dengan membeli melalui Google Play. Harga dari setiap koin berkisar antara Rp. 15.000 hingga satu juta rupiah. Harga ini terbilang cukup mahal apalagi jika kamu membutuhkan banyak peralatan.
Fungsi dari Hay Day APK yang pertama ini bisa membuat kamu memiliki jumlah koin yang tidak terbatas. Dengan demikian, kamu bisa membeli semua peralatan sesuai dengan keinginan kamu.
Selain koin, mata uang dalam permainan Hay Day adalah diamond atau berlian. Fungsinya adalah untuk mempercepat waktu dalam kegiatan sehari-hari. Setiap kegiatan memiliki batas waktu tertentu yang tidak bisa dilewati.

Contoh simulasinya adalah kamu diproyeksikan membutuhkan waktu sekitar 2 menit untuk menanam beberapa tanaman dan lebih dari 20 jam untuk membangun pabrik untuk memproduksi hasil pertanian dan peternakan.
Sementara untuk mendapat diamond tanpa harus membayar sendiri cukup sulit. Misalnya setelah kamu menyelesaikan sebuah misi maka hadiah berupa diamond tersebut hanya berjumlah 1.
Harga dari Diamond sendiri paling murah adalah Rp. 35.000 sementara paling mahal adalah satu juta rupiah. Namun dengan Hay Day APK kamu bisa mendapat diamond dalam jumlah tak terbatas.
Bebas Dari Iklan
Bagi para pemain yang tidak membeli diamond atau koin sudah tentu pernah melihat tampilan iklan pada aplikasi game Hay Day. Tampilan iklan di game Hay Day sendiri dalam bentuk video.
Iklan tersebut hanya akan muncul apabila kamu memilih untuk melihat. Setiap iklan yang sudah dilihat, kamu bisa mendapat hadiah berupa koin. Sayangnya hadiah yang diberikan cukup kecil dan ada limit harian untuk menyaksikan iklan.

Dengan download Hay Day APK, kamu tidak lagi perlu bersusah payah untuk menonton iklan yang diberikan oleh Supercell karena sudah ada koin dan diamond dalam jumlah yang tidak terbatas.
Kesimpulan
Harus diakui jika untuk mengumpulkan koin dan diamonds dalam permainan Hay Day cukup sulit dilakukan. Pilihannya adalah antara menunggu dalam jangka waktu yang lama atau membeli (cash).
Hay Day APK adalah salah satu jalan pintas agar permainan bisa dinikmati dengan oleh pemain yang tidak, memiliki akses. Alhasil, kamu bisa lebih menikmati permainan.
1. Ini adalah situs web paling aman di internet untuk mendownload file APK. 2. Jangan tanya dan jangan takut dengan peringatan Play Protect , kami sudah menjelaskannya, Anda bisa melihatnya di sini 3. Harap jangan meletakkan kata-kata acak atau kata duplikat. Bersikaplah lembut dan sopan dalam berkata-kata